Banjarmasin (08/02/24) kembali dilaksanakan halaqah fiqh yang bertempat di masjid Abdurrahman Ismail, kampus 1, UIN Antasari Banjarmasin. Pembahasan hari ini mengenai tentang keraguan kadar air dan kulit bangkai dan tulangnya. وَالسَّلَامُ : ( إِذَا بَلَغَ الْمَاءُ قُلْتَيْنِ لَمْ يَحْمِلُ خَبَثًا …
Pada Rabu, 7 Februari 2024 telah berlangsung Halaqah Muhadharoh Putri melalui Via Zoom. Halaqah ini dilaksanakan setelah sholat Magrib, kemudian diawali dengan perkenalan Dosen Pengajar baru beliau bernama Ibu Dr. H. Noor Maulidiyah, M. A. Adapun setelah itu, Pengajar …
Assalamu’alaikum Wr.Wb Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa Program Khusus Ulama Fakultas Ushuluddin dan Humaniora UIN Antasari Banjarmasin agar melaporkan Kartu Hasil Studi (KHS) Semester Ganjil Tahun Akademik 2023/2024. Laporan ini sebagai syarat mendapatkan Surat Keterangan Bebas Bayar UKT Semester Genap Tahun …
Banjarmasin (18/10/2023) kembali dilaksanakannya Tutorial Public Speaking (Muhadhoroh) yang dibimbing oleh ustadz Mahmud di Masjid Abdurrahman Ismail. Dan pada pertemuan kali ini para mahasiswa yang bertugas ialah: • Abdullah Syarif • M. Zaini • Muhammad Yazid Dan mereka akan menyampaikan …
Ketua Pengelola Program Khusus Ulama Fakultas Ushuluddin dan Humaniora UIN Antasari Banjarmasin dengan ini menerangkan bahwa nama-nama yang tercantum dalam lampiran ini adalah benar mahasiswa Pogram Khusus Ulama yang telah melaksanakan kewajibannya untuk tinggal di asrama selama kurun waktu tahun …
Setiap Sabtu pagi mahasiswa Program Khusus Ulama (PKU) melakukan kegiatan setoran Tahfiz Al-Qur’an. Kegiatan Tahfiz ini dibimbing oleh muhafizh (totur) yang sudah hafal Al-Qur’an. Kegiatan ini wajib diikuti oleh seluruh mahasiswa PKU dari. Mereka ditargetkan hafal Al-Qur’an minimal 5 Juz …
Alhamdulillah… di hari yang mulia yakni hari Jum’at dan di bulan yang mulia yakni bulan Ramadhan tahun ini Program Khusus Ulama membuka kegiatan karantina Tahfiz Al-Qur’an secara resmi di mesjid Abdurrahman Ismail atau mesjid kampus 1 UIN Antasari Banjarmasin. Kegiatan …
Pada Minggu, 19 Maret 2023 telah berlangsung kembali halaqah public speaking di balkon asrama 1 Ma’had al-Jami’ah, UIN Antsari Banjarmasin dibawah bimbingan ibu Fithriani, S.Th.I., S.Pd.I., M.Pd.I. Dalam halaqah kali ini ada beberapa orang yang bertugas sebagai speakers atau pemateri. Diantaranya adalah …
Sya’ban bagi sebagian umat Islam bukanlah hal asing. Setidaknya, walaupun kebanyakan orang Islam tidak mengetahui keutamaannya, pasti pernah mendengar nama bulan sebelum Ramadhan ini. Bulan ini termasuk bulan yang istimewa, meskipun nyatanya bulan ini tidak termasuk dalam jajaran 4 bulan …
Acara Daurah Hadits ini dilaksanakan pada hari Minggu, 2 Juni 2022 di Masjid Besar at-Taqwa mulai pukul 09.00-11.00 WITA, dengan materi membahas hadis-hadis dalam Kitab ‘Arbaun Haditsan fi al Adabi an Nawawi karya Dr. Alwi bin Hamid bin Muhammad bin …