Banjarmasin (30/9/2024) – Halaqah tauhid yang diadakan oleh Mahasiswa Program Khusus Ulama (PKU) kembali digelar di Masjid Abdurrahman Ismail. Halaqoh rutin yang dibimbing oleh Prof. Dr. H. Mujiburrahman, MA ini membahas kelanjutan dari kitab *Al-Kasyfu an Manahij al-Adillah fi Aqaidi …
Banjarmasin (29/09/2024), kembali dilaksanakan halaqah tahsin yang dibimbing oleh Ustadz Najib di Masjid Abdurrahman Ismail. Dan pada pertemuan kali ini akan membahas mengenai “Tajwid” Kitab Tuhfatu-Athfal. Pada pertemuan kali ini, yang bertugas ialah Saudara Romadhoni, Azmi, dan Dzaky. لِلنُّونِ إِنْ …
Pada hari Ahad, 29 September 2024, telah dilaksanakan acara “Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW” dengan tema “Membangun Semangat Ibadah dan Memperkuat Ukhuwah Islamiyah dalam Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW”. Acara yang penuh hikmah ini disiapkan oleh OPKU dan PKPM, dengan …
Pada Rabu, 25 Maret 2024, kajian tafsir kembali digelar di Banjarmasin, dipimpin oleh Prof. Dr. Abdullah Karim, M.Ag., yang bekerja sama dengan para mahasiswa/i Program Kaderisasi Ulama (PKU). Kajian kali ini berfokus pada tafsir surah At-Taubah ayat 75-79 dengan rujukan …
Banjarmasin, 24 September 2024 – Halaqah bimbingan Arab Melayu kembali dilaksanakan oleh mahasiswa PKU Putra di Masjid Abdurrahman Ismail. Halaqah ini dibimbing oleh Ustad Muhammad Arabiy, S.Ag, dengan pembahasan menggunakan kitab “Mutammimatul Ajurumiyah di Ilmi al-‘Arabiyah”. Dalam penyampaiannya, Ustad Arabiy …
Banjarmasin, (24/09/24) kembali dilaksanakan halaqah hadits yang bertempat di masjid Abdurrahman Ismail. Di bawah bimbingan, Dr. Dzikri Nirwana, M.Ag., pembacaan halaqah dimulai dari bab tentang faraidh yang disampaikan oleh para pemateri, yaitu Husnul, Hasanah, Elviana, dan Marsha, – (1614) حدثنا …
Banjarmasin (23/09/2024) — Halaqah bahsul masail yang dipimpin oleh Ustadz Syahdian kembali digelar oleh mahasiswa PKU Putra di Masjid Abdurrahman Ismail. Pada pertemuan ini, pembahasan mengacu pada kitab *Al-Waraqat*, dengan fokus pada tujuh hukum dalam Fiqih, yakni wajib, mandub, mubah, …
Banjarmasin (23/9/2024)* – Halaqah tauhid kembali dilaksanakan di Masjid Abdurrahman Ismail, dengan bimbingan langsung dari Prof. Dr. H. Mujiburrahman, MA. Kegiatan rutin ini melanjutkan pembahasan kitab karya Ibnu Rusyd, khususnya Bab Dalil Inayah, yang membahas bukti-bukti keberadaan Allah melalui keteraturan …
Banjarmasin (20/09/2024) – Kajian Tasawuf dengan kitab Siraju At-Thalibin kembali dilaksanakan di Masjid Abdurrahman Ismail, dipimpin oleh Ustadz Bashori, M.Ag. Kajian kali ini melanjutkan pembacaan kitab dari halaman 266, yang dibacakan oleh Saudari Nurjannah, melanjutkan materi dari pertemuan sebelumnya. Dalam …
Banjarmasin (18/09/2024) – Kegiatan tutorial public speaking (muhadhoroh) kembali dilaksanakan di Masjid Abdurrahman Ismail, yang kali ini dibimbing oleh Ustadz Mahmud, Lc. Pelatihan ini dihadiri oleh jamaah yang antusias belajar mengenai pentingnya komunikasi dalam menyampaikan dakwah, terutama terkait materi keagamaan. …