Pada hari Jum’at, 31 Maret 2021. Telah dilaksanakan kajian Tasawuf dengan kitab Sirajut Thalibin yang dibacakan materinya oleh salah satu mahasiswa PKU angkatan 2021 yang bernama Muhammad Haekal. Adapun pada pertemuan kali ini membahas tentang sebuah candaan dari seorang Hujjatul …
Setiap Sabtu pagi mahasiswa Program Khusus Ulama (PKU) melakukan kegiatan setoran Tahfiz Al-Qur’an. Kegiatan Tahfiz ini dibimbing oleh muhafizh (totur) yang sudah hafal Al-Qur’an. Kegiatan ini wajib diikuti oleh seluruh mahasiswa PKU dari. Mereka ditargetkan hafal Al-Qur’an minimal 5 Juz …
Orang-orang kafir itu mempunyai dua jaminan keamanan, Nabi saw dan istighfar. Nabi saw telah pergi, sedangkan istighfar abadi kekal sampai hari kiamat. (Ibnu Abbas) Setidaknya itulah salah satu bagian utama dari tafsir Shafwatut Tafasir yang dikaji pada pertemuan kali ini, …
Puasa merupakan salah satu ibadah wajib bagi umat Islam di bulan Ramadhan. Memasuki hari ke-6 di bulan suci (28/03/23), kajian hadis pada halaqah kali ini membahas mengenai kitab Shiyam yang dibimbing oleh Muhammad Araby S.Th.I., MA. Dalam pertemuan ini, kitab …
Pada hari Senin, 27 Maret 2023. Mahasiswa-mahasiswa PKU melakukan kegiatan setoran hadits seperti biasa. Adapun kegiatan setoran hadits ini merupakan salah satu kegiatan yang di program oleh pengelola PKU dalam rangka membina para mahasiswa sebagai calon ulama. Untuk kegiatan setoran …
Pada hari Senin, 27 Maret 2023. Telah dilaksanakan kajian Tauhid yang langsung dibimbing oleh Rektor UIN Antasari yaitu bapak Prof. Mujiburrahman MA. Adapun pada pertemuan kali ini masih membahas dari pertemuan yang sebelumnya tentang pemikiran Ibnu Rusyd. Dan harus dipahami …
Alhamdulillah… di hari yang mulia yakni hari Jum’at dan di bulan yang mulia yakni bulan Ramadhan tahun ini Program Khusus Ulama membuka kegiatan karantina Tahfiz Al-Qur’an secara resmi di mesjid Abdurrahman Ismail atau mesjid kampus 1 UIN Antasari Banjarmasin. Kegiatan …
Pada hari Jum’at, tanggal 24 Maret 2023. Telah dilaksanakan kajian tasawuf yang dibimbing oleh ustadz Bashori M.Ag, untuk pertemuan masih melanjutkan pembahasan yang sebelumnya tentang rezeki. Untuk kitab yang digunakan ialah Sirajut Talibin yang merupakan syarah dari kitab Minhajul ‘Abidin. …
Kamis, 23 Maret 2023 yang bertepatan dengan 1 Ramadhan ini, kembali dilangsungkan halaqah fiqih secara online. Pada bahasan kali ini dijelaskan bahwa, tidak diterima kesaksian seorang musuh atas musuhnya, juga kesaksian orang tua terhadap anaknya. Adanya pendapat ini berdasarkan firman …
Rabu (22/03/23) kajian kitab safwatut tafasir kembali dilaksanakan. Kali ini, yang menjadi pembaca di Masjid Abdurrahman Ismail adalah Abdullah Syarif, mahasiswa PKU angkatan 2021. Dia membacakan Qs. Al-Anfal ayat 31-32. Adapun moderator nya adalah Budiyanto, dengan penanggap utama Muhammad Ilham …