Banjarmasin (30/11/2023), kembali dilaksanakan halaqah fiqh yang dibimbing oleh ustadz Ghazali Mukrie di Masjid Abdurrahman Ismail, dan pada pertemuan kali ini membahas mengenai air musyammas. Air suci menyucikan tetapi makruh, yakni air Musyammas. Air ini merupakan bagian kedua dari pembagian …
Banjarmasin (28/11/2023), kembali dilaksanakan halaqah kitab kuning yang dibimbing oleh ustadz Araby di Masjid Abdurrahman Ismail. Dan pada pertemuan kali ini mahasiswa yang bertugas ialah: • Zaini • Muhammad Haekal • Muhammad Afnan • Abdullah Syarif Tersebut dalam riwayat, bahwa …
Banjarmasin (28/11/2023), kembali dilaksanakan halaqah bahsul masail yang dibimbing oleh ustadz Syahdian di Masjid Abdurrahman Ismail. Kaidah yang dibahas kali ini ialah: مَا كَانَ أَكْثَرُ فِعْلاً كَانَ أَكْثَرُ فَضْلاً “Amalan yang lebih banyak pengorbanan, lebih banyak keutamaan.” Dasar kaedah di …
Banjarmasin (27/11/2023), kembali dilaksanakan halaqah tauhid yang dibimbing oleh Prof. Dr. H. Mujiburrahman, MA di masjid Abdurrahman Ismail. Menurut Ibnu Rusyd apabila kita menganggap bahwa al-Qur’an secara maknanya saja maka al-Qur’an adalah Qadim dan apabila kita menganggap al-Qur’an adalah huruf-huruf …
banjarmasin (26/11/2023), kembali dilaksanakan halaqah tahsin yang dibimbing oleh ustadz Najib di Masjid Abdurrahman Ismail. Dan pada pertemuan kali ini masih menyambung mengenai sifat huruf di kitab matan jazariyah. (30) وَهُوَ إعطاءُ الْحُرُوفِ حَقَّهَا مِنْ صِفَةٍ لَهَا وَمُسْتَحَقَّهَا Tajwid adalah …
Banjarmasin (10/11/2023), kembali dilaksanakan halaqah tasawuf yang dibimbing oleh ustadz Bashori di Masjid Abdurrahman Ismail. Dan pada pertemuan kali ini mahasiswa yang bertugas membaca ialah Muhammad Afnan. Dan ingatlah kepada kesabaran para Rasul Ulul Azmi terhadap musibah-musibah besar yang menimpa …
Banjarmasin (17/11/2023), kembali dilaksanakan halaqah tasawuf yang dibimbing oleh ustadz Bashori di Masjid Abdurrahman Ismail. Dan pada pertemuan kali ini mahasiswa yang bertugas membaca ialah Nur Sholawati. Dan hendaknya engkau berkata kepada jiwamu dengan perkataan berikut ini: “Wahai jiwa, tidak …
Banjarmasin (10/11/2023), kembali dilaksanakan halaqah tasawuf yang dibimbing oleh ustadz Bashori di Masjid Abdurrahman Ismail. Dan pada pertemuan kali ini mahasiswa yang bertugas membaca ialah Muhammad Yazid. Apabila engkau yakin benar bahwa Allah Ta’ala lah yang memenuhi dan memberi jaminan …
Banjarmasin (23/11/2023), kembali dilaksanakan bimbingan keulamaan PKU Putra yang dibimbing oleh ustadz Ahmad di Masjid Abdurrahman Ismail dan pada pertemuan kali ini membahas mengenai shalat qadha Sholat qadha sendiri diperuntukkan untuk mengganti sholat-sholat wajib yang pernah ditinggalkan dalam masa lalu, …
Banjarmasin (23/11/2023), kembali dilaksanakan halaqah fiqh yang dibimbing oleh ustadz Ghazali di Masjid Abdurrahman Ismail. Pada pertemuan ini akan dibahas mengenai thaharah. Thaharah (bersuci) sendiri ialah menghilangkan najis dan mengangkat hadas. Dan beberapa cara untuk bersuci ialah bisa dengan mandi …